detikRamadan
NU-Muhammadiyah Kemungkinan Lebaran Bareng Tahun Ini
NU hingga saat ini belum memutuskan kapan Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1434 Hijriyah. Namun Ketua PBNU Said Aqil Siradj memperkirakan Idul Fitri tahun ini akan dilaksanakan berbarengan dengan Muhammadiyah.
Sabtu, 03 Agu 2013 16:48 WIB







































