detikNews
Presiden SBY Resmikan 9 Anggota Kompolnas Siang Nanti
Sembilan orang anggota baru Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) pagi ini diresmikan Presiden SBY. Seorang wartawan dan akademisi ditunjuk sebagai anggota Kompolnas periode ini.
Senin, 04 Jun 2012 09:47 WIB







































