detikNews
Pelaku Pelempar Bom ke Gubernur Sulsel Jaringan Teroris Poso
Polda Sulsel mencurigai pelaku pelemparan bom ke arah Gubernur Sulsel Syahrul Yasin Limpo, merupakan bagian dari jaringan teroris Poso, di Sulawesi Tengah. Polisi masih menyelidiki pelaku lainnya.
Minggu, 11 Nov 2012 18:23 WIB







































