detikTravel
Surprise! Kab Meranti Punya Tradisi Perang Air Lebih Heboh dari Thailand
Wisatawan sudah tahu tradisi perang air di Thailand yang disebut Songkran. Kejutannya adalah, Kabupaten Meranti di Indonesia ternyata punya tradisi perang air yang lebih heboh di saat Imlek.
Senin, 23 Feb 2015 07:22 WIB







































