detikNews
Presiden Perintahkan BNP2TKI Hapus TKI Tanpa Dokumen
Presiden memerintahkan BNP2TKI menghapus TKI tanpa dokumen hingga 100 persen. BNP2TKI menyambut inpres tersebut dengan membangun sistem online di kantor pusat BNP2TKI dan 10 kantor perwakilan di daerah.
Selasa, 11 Okt 2011 23:42 WIB







































