Dua orang WN Iran menyewa rumah mewah di Karawaci, Tangerang, untuk dijadikan sebagai pabrik sabu. Keduanya telah menyewa rumah itu sejak 4 bulan terakhir.
Coki Pardede diamankan Polres Tangerang Kota di kediamannya di kawasan Pagedagangan pada Rabu malam (1/9). Sang komika ditangkap terkait kasus narkoba.