Pulau Nevis menunjuk selebriti yang juga juri ajang pencarian bakat 'The X Factor UK' Mel B menjadi duta pariwisatanya. Nevis adalah kampung halamannya Mel B.
Selalu ada momen pertama di dalam kehidupan. Bagi desainer busana muslim Ayu Dyah Andari, butuh penantian 11 tahun untuk menggelar peragaan tunggal perdananya.