detikInet
Ponsel Gaming Nubia Red Magic 3 Menuju Indonesia
Setelah dijual di China awal bulan ini, Nubia akan mulai mengapalkan ponsel gaming Red Magic 3 secara global. Indonesia jadi salah satu negara yang dituju.
Selasa, 28 Mei 2019 12:12 WIB







































