detikInet
Vivo X20 Usung Kamera Ganda 24 MP
Vivo menonjolkan kemampuan kamera ganda yang diusungnya di seri smartphone terbaru Vivo X20. Tak tanggung-tanggung, kemampuannya mencapai 24 MP.
Senin, 11 Sep 2017 20:12 WIB







































