detikNews
AS Akui Serangan Udara di Irak dan Suriah Tewaskan 20 Warga
US Central Command menyebut total ada 41 orang warga yang tewas sejak serangan udara untuk menggempur kelompok ISIS dimulai pada tahun 2014.
Sabtu, 23 Apr 2016 06:08 WIB







































