detikNews
Perusahaan Thailand Tolak Cetak New York Times
New York Times mengatakan perusahaan percetakan di Thailand menolak mencetak edisi Asia surat kabar bergengsi itu karena memuat berita tentang raja yang sedang sakit.
Rabu, 23 Sep 2015 09:43 WIB







































