detikHealth
Doyan Minum Alkohol Tingkatkan Risiko Serangan Jantung
Orang yang doyan minum alkohol tidak hanya berisiko membahayakan liver. Studi mengungkap alkohol juga bisa meningkatkan risiko serangan jantung.
Selasa, 21 Feb 2017 09:36 WIB







































