Warga Desa Laliko, Kecamatan Campalagian, Polman menutup akses jalan menuju TPA. Ini sebagai bentuk penolakan jika TPA di kawasan itu kembali difungsikan.
Gempa berkekuaran M 6,6 mengguncang, Sumur, Pandeglang, Jumat (14/1/2022) lalu. BMKG memprediksi gempa susulan akan terus terjadi selama dua pekan ke depan.
Pagu Dana Desa tahun anggaran 2022 telah ditetapkan oleh pemerintah. Perlu digali potensi dan tantangan yang terjadi bisa dimanfaatkan dengan maksimal.