Enam orang tewas ketika sebuah helikopter jatuh dan terbakar di sebuah kota di wilayah Rusia timur jauh. Heli tersebut dioperasikan oleh maskapai lokal.
Sekitar 70 hektar lahan terbakar di Bumi Lancang Kuning Riau. Tiga helikopter bantuan dari BNPB belum bisa dipergunakan karena menunggu izin pemerintah pusat.
Seluas 70 ha lahan di Kabupaten Rokan Hilir dan Kota Dumai di Riau terbakar. Tim satgas kebakaran hutan melakukan upaya water bombing untuk memadamkan api.
KSAU Marsekal Yuyu Sutisna mengatakan tantangan TNI Angkatan Udara (AU) ke depan semakin berat. Untuk itu, pihaknya berencana menambah kekuatan alutsista.
Sebelumnya, Lula menolak menyerahkan diri dan bersembunyi di bangunan serikat buruh setelah melewati batas waktu penyerahan diri yang ditetapkan pengadilan.
Meski terlibat korupsi, namun popularitas Lula masih teratas di antara kandidat-kandidat capres lainnya. Memang akan ada Pilpres di Brazil pada Oktober nanti.