detikFood
Pondok Patin
Ikan patin merupakan salah satu jenis ikan yang menjadi favorit makanan khas warga di Riau. Tak terkecuali bagi saya juga. Tapi bagi saya ikan patin ini paling enak di sayur asam pedas. Salah satu rumah makan yang pernah saya rasakan paling lezat memasak ikan patinnya, tidak lain rumah makan Pondok Patin di Jl Khaharuddin Nasution, Kecamatan Simpang Tiga, Pekanbaru.
Rabu, 14 Jun 2006 09:40 WIB







































