Kunjungan Wisman ke Jatim Meningkat 10,02 Persen
185.815 wisatawan mancanegera (wisman) berkunjung ke Jawa Timur melalui Bandara Internasional Juanda. Jumlah ini mengalami kenaikan 10,02 persen dibandingkan tahun lalu yang mencapai 168.888 wisman.
Rabu, 01 Feb 2012 15:42 WIB







































