Hari ini, 10 November seluruh bangsa Indonesia memperingati hari pahlawan. Tidak hanya yang berjibaku dengan penjajah, pahlawan kini juga diberikan kepada atlet-atlet yang sukses mengharumkan nama bangsa di dunia olahraga.
Di jagad seni tari dan sinden di Banyuwangi, nama Kusniya (65) bukan nama asing. Dia penari senior yang lebih dari setengah abad malang melintang dunia seni.
Risty Tagor menggelar pengajian jelang pernikahannya dengan Stuart Collin. Risty yang meminta restu kepada kedua orangtua serta keluarga terlihat haru dan menitikkan air mata.
Tewasnya Philip Seymour Hoffman pada Minggu (2/2) silam mengundang rasa duka mendalam dari para pelaku industri perfilman Hollywood, termasuk sutradara film Almost Famous, Cameron Crowe lewat tulisan singkatnya di situs pribadi miliknya, The Uncool.
Seorang nenek diadili gara-gara mencuri singkong. Namun majelis hakim berpihak ke sang nenek meski tetap menjatuhkan vonis. Itulah cerita yang diposting di facebook milik Polres Sidoarjo.