Arne Slot frustrasi dengan buruknya rekor set-piece Liverpool. Slot percaya, the Reds mesti memperbaikinya atau akan kesulitan untuk finis empat besar.
Berikut prediksi Manchester City vs Tottenham Hotspur, sebuah pertandingan yang dalam beberapa musim terakhir berlangsung sengit dan menghadirkan banyak gol.
Long throw-in menjadi tren di Premier League. Pep Guardiola menyatakan Manchester City perlu beradaptasi dan mencari pemain yang cocok untuk strategi ini.
Liverpool, Chelsea, dan Manchester United sama-sama kalah di pekan keenam Premier League musim ini. Pertama kali terjadi setelah lebih dari tiga dasawarsa!