Hakim menolak gugatan praperadilan yang diajukan Masyarakat Antikorupsi Indonesia (MAKI) terhadap Mendag M Lutfi soal penetapan tersangka mafia minyak goreng.
Waketum Partai Gerindra Habiburokhman menyebut tak pernah mendengar informasi korupsi ekspor minyak goreng untuk mendanai isu pemilu ditunda karena tidak jelas.
PKS menanggapi isu adanya dugaan pendanaan di balik isu penundaan pemilu 2024 yang berasal dari kasus dugaan korupsi pemberian izin ekspor minyak sawit mentah.
Masinton mengaku punya informasi kasus korupsi pemberian izin ekspor minyak sawit mentah untuk membiayai isu pemilu ditunda. PD minta informasi itu ditelusuri.