Bila Amerika Serikat punya Silicon Valley di California, maka China punya kota yang hampir mirip di Shenzhen. Kota ini menjadi begitu penting bagi pertumbuhan ekonomi China yang melesat.
Dari arena pameran telepon genggam terbesar dunia di Barcelona 25-28 Februari ini, produsen telepon genggam asal Cina diperkirakan berpeluang sukses merebut pasar Afrika, India dan Asia.
Momentum peresmian 1.000 BTS baru Indosat yang telah mendukung teknologi 3G di 900 MHz jadi semakin spesial karena ditemani oleh Miss Universe 2012, Olivia Culpo dan Putri Indonesia 2013, Whulandary Herman.
Demo ratusan karyawan Huawei ternyata menarik perhatian Kementerian Kominfo. Kementerian yang dipimpin Tifatul Sembiring itu pun berharap Huawei memiliki kepekaan sosial dari terjadinya aksi ini.
Sekitar 400 orang karyawan kontrak dan outsourcing Huawei Tech Investment menggelar aksi damai mogok kerja di depan kantor pusat Huawei di Gedung BRI 2, Jakarta, Kamis (29/11/20112).
Markas besar Huawei di China memiiki area khusus yang dipadati beragam prototipe dan teknologi. Penasaran ingin melongok isinya? Berikut hasil kunjungan detikINET di Shenzhen.
Kota di China ini dinamakan Shenzen. Tour guide yang memandu kami menyatakan, Shenzen adalah kota industri yang paling pesat perkembangannya di China. Di sinilah pabrik-pabrik elektronik skala besar terpusat.
Meski cukup perkasa sebagai provider infrastruktur telekomunikasi, Huawei terbilang masih 'anak bawang' di sektor bisnis ponsel. Namun vendor global asal China ini percaya diri mampu bersaing dengan pemain-pemain lainnya.