Salad wrap, superfood bowl hingga cold pressed juice populer bagi pelaku gaya hidup sehat di kota-kota besar. Semuanya kini bisa dinikmati di gerai SaladStop!
Koalisi Gerakan Selamatkan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) menemui Ketua MPR Zulkifli Hasan. Mereka mendorong UUD 1945 kembali ke naskah asli.
Selama ini tempe dikaitkan dengan makanan murah dan pembuatannya tak higienis. Sebuah gerakan pun dibuat untuk mengangkat tempe sebagai makanan sehat khas Indonesia. Tahun 2015 dijadikan momen kebangkitan tempe melalui serangkaian kegiatan 'Indonesian Tempe Movement'.
Sektor pertanian merupakan penyumbang terbesar bagi perekonomian Kabupaten Bantul, Yogyakarta. Namun petani harus menghadapi masalah pencemaran saluran irigasi oleh limbah aktivitas manusia.
Yogurt seringkali dikonsumsi sebagai selingan setelah makan untuk melancarkan pencernaan. Karenanya yogurt sangat disukai oleh mereka yang sedang menurunkan berat badan. Namun, apakah benar makin banyak makan yogurt, makin sehat?
Air susu ibu (ASI) dipercaya memberikan manfaat kekebalan tubuh bagi anak. Sebab di dalam ASI terdapat sitokin, laktoferin, lisozim dan musin untuk perlindungan, serta antibodi. Setelah anak tak lagi minum ASI, masih pentingkah susu bagi mereka?