Peluncuran Satelit Nusantara Lima kembali tertunda akibat cuaca, Komdigi terus kawal misi demi konektivitas daerah 3T dan pemerataan internet nasional.
Ketua Umum POGI dr. Yudi Mulyana Sp.OG ungkap alasan tak setuju dengan keinginan Menkes melatih dokter umum di daerah 3T agar bisa lakukan operasi caesar
Pertumbuhan pengguna internet di Indonesia melambat dalam empat tahun terakhir. APJII pun menjelaskan tantangannya, begitu juga potensi pertumbuhan di daerah 3T
Pakar ITB menilai lelang frekuensi 1,4 GHz penting untuk meratakan akses internet, terutama di daerah 3T. Teknologi ini diharapkan mendukung koneksi cepat.
Wakil Ketua Komisi X DPR RI, Esti Wijayati, soroti pendidikan 3T yang didominasi Indonesia Timur. Kata Esti, Ini disebabkan pengelolaan dana yang taK efisien.
Formasi Pranata Komputer mendominasi pendaftaran CASN. Artikel ini membahas alasan pemerintah prioritaskan tenaga IT dalam seleksi PPPK dan peran strategisnya.