Unjuk rasa mahasiswa mengkritik kinerja di depan gedung Wali Kota Cilegon berujung ricuh. Polisi dan mahasiswa akhirnya duduk bareng dan saling memaafkan.
Tim Kampanye Daerah Koalisi Indonesia Maju Provinsi Banten mulai melakukan kampanye pasangan calon presiden dan wakil presiden Prabowo Subianto-Gibran.
Sampai akhir acara, terkumpul uang tunai Rp 504.941.000, belum termasuk barang-barang berharga yang didonasikan warga, seperti emas, berlian, dan lain-lain
Ketua Tim Kemenangan Daerah (TKD) Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, Airin Rachmi Diany meminta kemenangan Prabowo pada Pilpres 2019 terulang di 2024.
KPUD Provinsi Banten telah menetapkan 1.333 Daftar Calon Tetap (DCT) di Pemilu 2024. Dari jumlah itu, ada empat caleg yang merupakan mantan napi korupsi.