detikNews
Adam Lanza, Si Pemalu Pelaku Penembakan Brutal SD Sandy Hook
Pelaku penembakan brutal di Connecticut, AS berhasil diidentifikasi. Pemuda berusia 20 tahun ini dikenal sangat cerdas namun pemalu, dan memiliki sejumlah gangguan mental.
Sabtu, 15 Des 2012 10:50 WIB







































