Prancis mengeluarkan surat perintah penangkapan Putri Hassa binti Salman, kakak perempuan Putra Mahkota Arab Saudi, Pangeran Mohammed bin Salman. Kasus apa?
Santri Pondok Pesantren Raudlatul Falah Sragen, Udin, menjadi korban penganiayaan oleh pria misterius. Kasus tersebut saat ini dalam penyelidikan Polres Sragen.
Seorang perwira polisi berinisial Ipda AW (41) dipukul warga di Kota Makassar, Sulawesi Selatan. Dua orang terduga pelaku dibekuk dan diperiksa polisi.