KSAD Jenderal Andika Perkasa menjenguk istri pengawal Bung Karno, Elizabeth Koesno. Ia memerintahkan jajarannya di RSPAD untuk mengurus Oma Koesno hingga pulih.
Kisah istri pengawal Bung Karno, Elizabeth Koesno, yang sakit banyak mendapat perhatian. Bukan hanya dari Jokowi, bantuan diterima dari beberapa pihak.
Mendikbud menyebut 6 persen sekolah di zona hijau yang diperbolehkan belajar mengajar tatap muka. Bagaimana di Jatim, adakah sekolah masuk dalam zona hijau?
Kapolrestabes Makassar Kombes Yudhiawan Wibisono memimpin serah terima jabatan (Sertijab) 3 orang perwira menengah (pama) sebagai kapolsek baru di Makassar.
PSSI beri sinyal jika Liga 1 bakal kembali digelar dengan alternatif laga tersentralisasi di pulau Jawa, salah satunya Yogyakarta. Asprov DIY menyatakan siap.