detikFinance
Direksi dan Komisaris BEI Rapat Bahas Struktur Organisasi Baru
Jajaran direksi dan komisaris Bursa Efek Indonesia (BEI) menggelar rapat untuk membahas struktur organisasi pasca merger Bursa Efek Jakarta (BEJ) dengan Bursa Efek Surabaya (BES).
Jumat, 13 Feb 2009 17:15 WIB







































