detikNews
Farid Faqih Dipindah ke Tahanan Polda Sumut
Koordinator Gowa Farid Faqih Kamis siang (17/2/2005) sekitar pukul 10.50 Wib dipindahkan dari RS Bayangkara Medan ke tahanan Polda Sumatera Utara.
Kamis, 17 Feb 2005 11:51 WIB







































