Rusia menahan seorang diplomat Jepang yang bertugas di kota Vladivostok atas tuduhan melakukan upaya spionase. Sang diplomat Jepang juga diusir dari Rusia.
Presiden Rusia Vladimir Putin berduka atas penembakan massal yang menewasjan 17 orang, termasuk 11 anak-anak, di sebuah sekolah di Izhevsk pada Senin (26/9).
Menurut hasil yang dirilis otoritas pro-Kremlin, pemilih di Ukraina yang diduduki Rusia, mendukung aneksasi Rusia. Barat mengecam itu sebagai kepura-puraan.
Tentara-tentara cadangan Rusia yang baru saja dipanggil untuk bertugas, menyusul perintah mobilisasi militer yang diumumkan Putin, telah memulai latihan tempur.
Rezim baru Chelsea di bawah Todd Boehly lanjut bersih-bersih karyawan era Roman Abramovich. Kabarnya Kepala Fisioterapis yang sudah 17 tahun bekerja di-PHK.