Eliano Reijnders batal bergabung dengan Timnas Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026. Pelatih Patrick Kluivert tetap optimis dengan skuad yang ada.
Timnas China sedang mandul di lini depan menjelang dijamu Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Skuad Garuda mesti bisa memanfaatkan situasi itu.
Persija tumbang 1-3 dari Arema dalam lanjutan Liga 1 musim ini. Persija harus bermain dengan 9 orang usai mendapatkan 2 kartu merah di menit ke-22 dan ke-37.