Tenaga Ahli Utama KSP Ali Mochtar Ngabalin mengatakan tidak perlu membahas kebijakan yang lalu, saatnya konsentrasi pada PPKM darurat yang kini diberlakukan.
Pemerintah mengajukan Tax Amnesty Jilid Kedua kepada DPR dalam bentuk Rancangan Undang-Undang (RUU) tentang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan (KUP).
Sejumlah pengendara nekat menerobos barrier penyekatan di Jalan Blora, Jakarta Pusat. Tidak adanya penjagaan membuat para pengendara nekat terobor penyekatan.