PialaEropa
Spanyol Pantas ke Perempatfinal
Tampil menekan, menguasai semua lini hingga akhirnya menang dengan cara yang sensasional, pantas bila pelatih Luis Aragones menilai Spanyol layak berada di perempatfinal.
Minggu, 15 Jun 2008 04:57 WIB







































