detikNews
Pemkab Ponorogo Bakal Tertibkan Sumur Dangkal untuk Pertanian
Kekeringan di Ponorogo membuat sebagian warga geram. Mereka menduga, banyaknya sumur dangkal untuk pertanian membuat ketersediaan air rumah tangga kian langka.
Senin, 28 Okt 2019 10:16 WIB







































