detikNews
Paru-Paru 3 Pasien Suspect Flu Burung Memburuk
Kondisi pasien suspect flu burung yang dirawat di ruang ICU RSPI Sulianti Saroso belum menunjukkan perbaikan. Bahkan kondisi paru-paru mereka semakin memburuk.
Selasa, 04 Okt 2005 11:31 WIB







































