detikNews
Kasus Korupsi UPS, Penyidik Geledah Rumah Distributor dan Tersangka
Setelah menetapkan dua orang sebagai tersangka yakni AU dan ZS, hari ini penyidik Direktorat Tindak Pidana Korupsi Bareskrim melakukan penggeledahan di kantor distributor UPS dan rumah tersangka.
Rabu, 08 Apr 2015 10:43 WIB







































