detikNews
Diduga DiSodomi, 38 Anak Jalani Visum di RSUD R. Syamsudin
Kasus pencabulan terhadap anak-anak terus terjadi. Di Sukabumi, Jawa Barat sebayak 38 anak-anak disodomi pelaku yang masih berusia 24 tahun. 38 anak tersebut menjalani pemeriksaan visum RSUD R. Syamsudin.
Jumat, 02 Mei 2014 19:05 WIB







































