Rollingstone
Green Day Mainkan 15 Lagu Baru di Konser Kejutan
Trio punk rock asal Amerika Serikat, Green Day, mengejutkan para penonton yang hadir pada sebuah konser dadakan di California dengan membawakan 15 lagu baru dari total 27 lagu yang mereka bawakan.
Selasa, 16 Agu 2011 11:30 WIB







































