detikNews
Kejagung Kembali Periksa Airin Terkait Kasus Korupsi Puskesmas di Tangsel
Jaksa penyidik tindak pidana khusus kembali memeriksa Wali Kota Tangerang Selatan Airin Rachmi Diany terkait kasus dugaan korupsi pembangunan puskesmas di Tangerang Selatan. Airin diperiksa sebagai saksi selaku kepala daerah.
Senin, 06 Apr 2015 12:09 WIB







































