detikNews
Boediono Yakin Solidaritas Takkan Lenyap dari Bangsa Indonesia
Wakil Presiden Boediono mengatakan, kehidupan modern membawa dampak meningkatnya individualisme masyarakat. Namun, ia mempunyai keyakinan kuat bahwa rasa kesetiakawanan dan solidaritas tidak akan lenyap dari bangsa Indonesia.
Senin, 20 Des 2010 15:00 WIB







































