detikNews
Susno Siapkan Pledoi yang Renyah
Tim pengacara Susno Duadji sedang menyiapkan 500 halaman pledoi mantan Kabareskrim Polri itu. Susno juga menyusun pledoi sendiri yang tidak formal seperti pengacara.
Jumat, 18 Feb 2011 11:57 WIB







































