detikFinance
Datang ke Sentra Industri Kulit di Garut, Menperin Dibuatkan Jaket
Awalnya Menperin Saleh Husin menolak dibuatkan jaket kulit, namun setelah dipaksa beberapa kali, akhirnya Saleh pun mau badannya diukur dan dibuatkan jaket.
Senin, 27 Apr 2015 14:28 WIB







































