detikSport
Azerbaijan Jadi Tuan Rumah F1, Ada 21 Seri di Musim 2016
Formula 1 musim 2016 akan berjalan sebanyak 21 seri. Ini setelah Federasi Otomotif Internasional (FIA) memasukkan Azerbaijan sebagai tuan rumah baru untuk balapan tahun depan.
Sabtu, 11 Jul 2015 14:44 WIB







































