detikOto
Ini Alasan Mobil Murah Agya dan Ayla Mengusung Logo Baru
Bukan hanya mengusung titel sebagai Low Cost and Green Car (LCGC), si kembar Astra Toyota Agya dan Astra Daihatsu Ayla sama-sama menggendong logo baru yang tertempel di kap mesin masing-masing. Kok bisa logonya bukan Toyota atau Daihatsu di depan?
Rabu, 19 Sep 2012 16:48 WIB







































