detikNews
Rekonstruksi Pembunuhan IRT di Bandung, Pelaku Bergaya Bak MacGyver
Pian Sopian (33) tuntas menjalani rekonstruksi pembunuhan sadis terhadap seorang ibu rumah tangga, Sri Erna (47).Pian memperagakan aksi mengasah otak seperti tayangan film action MacGyver.
Selasa, 29 Okt 2013 13:05 WIB







































