Tahun ajaran baru 2006/2007 di depan mata. Pemerintah pun bersiap memberlakukan kurikulum baru yaitu Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP). Seperti apa?
Daya tampung SMA dan SMK negeri di DKI Jakarta tidak sebanding dengan jumlah lulusan SMP. Lulusan SMP tahun 2006 yang bisa masuk sekolah negeri hanya 35%. Waduh!