detikSport
BAR-Honda Menuai Hasil Kerja Keras
Pole Position GP San Marino yang ditorehkan Jenson Button menjadi yang pertama pertama bagi timnya, BAR-Honda. Inilah buah kerja keras tim mekanik.
Minggu, 25 Apr 2004 07:24 WIB







































