Rollingstone
Q&A: Billy Joel
Ada tempat di dunia bagi pria (lebih) tua yang puas: khususnya, Miami, tempat Billy Joel sedang berlindung dari musim dingin New York. Tapi sebagaimana terbukti dari penampilannya yang memukau di konser amal 12-12-12 untuk korban Badai Sandy, tempat Joel masih di atas panggung.
Jumat, 01 Mar 2013 15:23 WIB







































