Sepakbola
Benitez Berharap Kinerja Wasit Lebih Baik di Leg Kedua
Kubu Napoli dibuat berang dengan kepemimpinan wasit di leg pertama laga kontra Dnipro. Maka itu Rafael Benitez berharap sang pengadil bisa lebih baik dalam memimpin laga kedua semifinal nanti.
Kamis, 14 Mei 2015 03:16 WIB







































