detikInet
Ultah ke-30, Mega Man Beraksi Lewat Animasi
Tidak terasa, lebih dari 20 tahun sudah sosok Mega Man malang melintang di dunia game dan animasi. Sayangnya, di perayaannya yang ke-30 nanti, sosok robot kecil yang identik dengan warna biru ini tidak hadir dalam bentuk game anyar.
Kamis, 04 Jun 2015 17:07 WIB







































