Amankan Soal Unas, Polisi Siapkan 6 Ribu Personel
Mengantisipasi kecurangan dan hilangnya soal Ujian Nasional (Unas) tahun 2009 yang akan digelar 20 April nanti, polisi akan melakukan pengawalan ketat terhadap pengiriman soal ke tiap sekolah. Polisi akan menurunkan 6 ribu personel.
Minggu, 12 Apr 2009 10:48 WIB







































